Cara Mendaftar BBM Android Samsung Versi Terabru

BBM salah satu messenger paling populer yang dulu hanya bisa digunakan di hp blackberry. Namun sekarang bisa digunakan di semua jenis smartphone seperti android dan iphone. Karena adanya update bbm versi terbaru, kali ini saya akan membuat tutorial mengenai cara mendaftar bbm di android samsung.

Ya, saya gunakan android samsung karena samsung merupakan hp yang sangat familiar di kalangan pengguna smartphone. Itu sebabnya dalampanduan cara mendaftar bbm di android kali ini saya gunakan hp samsung sebagai contohnya. Silahkan sobat simak langkah langkahnya dibawah berikut ini.

Cara Mendaftar BBM Android Samsung Lengkap Dengan Contoh Gambar

1. Saya anggap sobat sudah instal ataupun update BBM versi yang terbaru. Buka aplikasinya, seperti ini contohnya. Untuk mulai daftar BBM baru sobat tekan menu Daftar.
cara mendaftar bbm android samsung

2. Sebenarnya disini adalah halaman daftar akun bbm baru, namun menggunakan nomor telepon. Karena saya mau daftar dengan alamat email, jadi sobat tekan menu Mendaftar dengan alamat email.
cara mendaftar bbm android samsung

3. Dan sampai disini kita sudah bisa mengisi data data yang digunakan untuk mendaftar email bbm baru. Seperti berikut saya contohkan. Bagi yang belum punya email, ikuti langkah ini Cara Daftar Email Yahoo.
cara mendaftar bbm android samsung

4. Cek email, bila sobat sudah benar mengetik email untuk daftar bbm lanjutkan dengan tekan menu Ya.
cara mendaftar bbm android samsung

5. Halaman verifikasi pendaftaran akun bbm. Tunggu kode yang dikirimkan bbm masuk ke kotak email yang sobat gunakan tadi.
cara mendaftar bbm android samsung

6. Buka email yang sobat gunakan daftar. Cek email terbaru dan buka email tersebut. Email ini berisi kode verifikasi bbm seperti ini.
cara mendaftar bbm android samsung

7. Kembali lagi ke aplikasi bbm dan kemudian masukan kode verifikasi yang sudah sobat dapatkan lewat email tadi.
cara mendaftar bbm android samsung

8. Di halaman Cari teman ini, saran saya lebih baik pilih Lompati.
cara mendaftar bbm android samsung

9. Pertegas kembali pilihan cari teman sebelumnya dengan cara pilih menu Lewati.
cara mendaftar bbm android samsung

10. Proses pendaftaran akun bbm baru sedang berjalan. Sobat biarkan saja hingga selesai proses.
cara mendaftar bbm android samsung

11. Dan selesai sudah cara mendaftar bbm android samsung yang saya contohkan ini.
cara mendaftar bbm android samsung

Itulah langkah langkah yang bisa sobat ikuti untuk membuat akun atau email bbm baru di android maupun iphone. Bagi sobat yang kurang paham dengan langkah di atas, silahkan bertanya menggunakan kotak komentar yang ada dibawah.

Dan sampai disini saja, semoga panduan mengenai cara mendaftar bbm android samsung ini bisa bermanfaat bagi para pembaca. Jika bermanfaat dan berkenan, sobat bisa bantu saya bagikan artikel ini dengan cara pilih salah satu menu share dibawah.

Komentar